Asuransi penyakit kritis adalah produk asuransi yang memberikan perlindungan finansial terhadap risiko penyakit kritis di masa depan.
Asuransi penyakit kritis dapat membantu memproteksi finansial Anda saat Anda terkena penyakit kritis. Sehingga Anda dapat berfokus pada proses penyembuhannya.
Asuransi penyakit kritis sangat penting untuk meringankan beban finansial saat Anda terserang penyakit kritis di masa depan.
Ada banyak hal yang perlu diperhatikan dalam memilih produk asuransi penyakit kritis. Tapi secara garis besar, pilihlah asuransi yang pengajuan klaimnya mudah, nama perusahaannya terpercaya, serta besaran premi yang mampu Anda tanggung.
Setiap produk asuransi penyakit kritis memiliki aturan yang berbeda-beda. Silakan baca polis asuransi penyakit kritis Anda atau tanyakan kepada agen asuransi yang menawarkan untuk mendapatkan penjelasan mengenai penyakit kritis apa saja yang ditanggung.
Membeli produk asuransi penyakit kritis lebih baik dilakukan saat masih muda dan sehat. Inilah salah satu keunikan asuransi penyakit kritis: saat tidak butuh, bisa dibeli. Tapi saat butuh, sudah tidak bisa dibeli.
Gunakan akun Finansialku anda
Terimakasih telah menggunakan Aplikasi Finansialku.
Kami akan mengirimkan kode ke nomor Handphone untuk proses verifikasi.
Silahkan masukan nomor telepon Anda untuk verifikasi akun.